Kamis, 04 Juli 2013

Cara Memasang Widget Share to keren di Blogger


Teknologi, (AnakDetik) - Kesempatan kali ini AnakDetik akan membantu blogger mania khususnya bagi pemula bagaimana Cara Memasang Widget Share to keren dilaman para Blogger. Untuk mempersingkat waktu kita langsung saja memulai Cara Memasang Widget Share to keren di Blogger, diantaranya :

1.  Masuk ke blogger sobat terlebih dahulu.

2.  Langkah selanjutnya masuk ke Tata Letak >> Tambahkan Gadget >> HTML/JavaScript

3. Letakkan kode dibawah ini :

<!-- Start Shareaholic Sassy Bookmarks HTML-->
        <div class='shr_ss shr_publisher'>
        </div>
        <!-- End Shareaholic Sassy Bookmarks HTML -->
        <!-- Start Shareaholic Sassy Bookmarks settings -->
        <script type='text/javascript'>
        var SHRSS_Settings = {"shr_ss":{"src":"//dtym7iokkjlif.cloudfront.net/media/downloads/sassybookmark","link":"","service":"5,7,2,313,38,201,88,74","apikey":"b87f5899d80a5edce8b5e55f58542ef0f","localize":true,"shortener":"bitly","shortener_key":"","designer_toolTips":true,"tip_bg_color":"black","tip_text_color":"white","viewport":true,"twitter_template":"${title} - ${short_link} via @Shareaholic"}};
        </script>
        <!-- End Shareaholic Sassy Bookmarks settings -->
        <!-- Start Shareaholic Sassy Bookmarks script -->
        <script type='text/javascript'>
        (function() {
        var sb = document.createElement("script"); sb.type = "text/javascript";sb.async = true;
        sb.src = ("https:" == document.location.protocol ? "https://dtym7iokkjlif.cloudfront.net" : "http://cdn.shareaholic.com") + "/media/js/jquery.shareaholic-publishers-ss.min.js";
        var s = document.getElementsByTagName("script")[0]; s.parentNode.insertBefore(sb, s);
        })();
        </script>
        <!-- End Shareaholic Sassy Bookmarks script -->


4. Setelah itu Simpan Template.

Demikanlah langkah-langkah Cara Memasang Widget Share to keren di Blogger.
Posted on 08.58 / 0 komentar / Read More

Selasa, 02 Juli 2013

Apa Itu "Google Page Rank"


Teknologi, (AnakDetik) - Google Page Rank atau kerap disebut (PR) adalah alat pembanding untuk mengukur arti dan pentingnya sebuah halaman web di dunia internet. awalnya dikembangkan oleh Larry Page, co-owner Google, algoritma Pagerank telah berubah selama bertahun-tahun seperti kebanyakan algoritma Google, bahkan algoritma PageRank adalah rahasia umum yang terjaga dengan baik.

Kegunaan Google PageRank
Google PageRank dapat digunakan untuk melihat apakah sebuah halaman memiliki otoritas atas isinya, semakin tinggi peringkat halaman maka semakin tinggi kualitas dan otoritas dari halaman web tersebut. Jika sebuah halaman web atau blog lebih dari 5 (PR > 5) berarti halaman web atau blog tersebut memiliki suatu pegangan yang kuat atas isi yang ada di dalamnya. Sementara peringkat halaman web atau blog kurang dari 2 berarti halaman itu hanya merupakan sumber informasi yang biasa dan belum mempunyai kualitas yang tinggi dengan informasi yang ada didalamnya, bagi web/blog yang masih baru biasanya belum mempunyai pagerank (PR N/A).

Cara Kerja Google PageRank
Dari beberapa sumber yang saya baca, umumnya bahwa faktor yang paling penting pada Google PangeRank adalah link website lain yang terkait (link dofollow yang relevan). Maksud dari link dofollow yang relevan adalah link yang mempunyai relevansi dengan apa yang ada pada halaman web anda. Sebagai contoh website atau blog anda bertemakan tentang tutorial blogspot maka anda harus mencari link dofollow dari website atau blog lain dengan bertemakan tutorial blogspot juga. Jangan mencari link yang bertemakan tentang musik, kesehatan, atau yang tidak sesuai dengan apa yang anda bahas pada web/blog anda.

Beberapa faktor lain yang mempengaruhi peringkat Google PageRank :
  • Optimasi Search Engine (SEO)
  • Jaringan Sosial
  • Komentar
  • Waktu pada Halaman (berapa lama pengunjung diam di halaman web)
  • Bounce Rate (persentase dari pengunjung masuk dan keluar dari halaman web)

Fungsi Google Pagerank dalam SERP/Search Engine Result Page
Sebuah website atau blog yang memiliki Google PageRank yang lebih tinggi pasti akan sangat membantu halaman web tersebut dalam SERP dan di-indeks lebih cepat. Tetapi tidak selalu berarti bahwa semakin tinggi peringkat halaman anda akan lebih baik pada hasil pencarian. Ada hal-hal lain yang masuk ke dalam perhitungan Google untuk memutuskan halaman mana yang mendapatkan peringkat tinggi di search engine. Sebuah Google Pagerank tinggi pasti akan membantu tapi itu bukan segalanya untuk memutuskan web anda akan mendapatkan di posisi pertama pada hasil pencarian.

Note : Untuk mengecek Pagerank web anda silahkan kesitus www.checkpagerank.net
Posted on 12.31 / 0 komentar / Read More

Cara Mendapatkan Google Adsense


Teknologi, (AnakDetik) - Google Adsense, salah satu program PPC ( Pay Per Click ) yang banyak diminati oleh para pembangun website atau sebuah situs karena berbagai keunggulan dan banyaknya keuntungan yang nantinya akan didapatkan. Bukan hanya sekedar itu, dengan adanya iklan Ads Google Adsense di halaman blog kita secara tidak langsung akan membuat nilai baik tersendiri dari pengunjung dan dari Search Engine Google sendiri.

Untuk nominal dollar per click nya, Google Adsense memiliki nilai klik yang sangat besar hingga bisa mencapai $0.7 USD tergantung dari iklan yang muncul pada halaman Anda serta apakah pengunjung yang mengklik iklan tersebut mendaftar atau membeli product yang ada pada iklan itu. Untuk menjadi seorang publisher Google Adsense bukan persoalan yang mudah karena blog Anda akan ditinjau serta dicek terlebih dahulu apakah telah memenuhi syarat yang berlaku pada TOS Google Adsense. Nah untuk para blogger berikut beberapa saran yang telah disiapkan awak AnakDetik dari beberapa sumber untuk blog kalian dapat direkomendasikan di google Adsense, diantaranya :

  • Memiliki blog dengan bahasa yang terdaftar di Google Translate, Recomended Language : English USA.
  • Minimal Pagerank Anda adalah 1.
  • Buatlah menu navigasi sederhana dihalaman blog kamu, contohnya seperti pada halaman blog ini. Menu tersebut berisi : HOME - About Me - Daftar Isi Blogmu ke 1 - Daftar Isi Blogmu ke 2 - Link Exchange ( Tukar Link ) - Contact Us - Sitemap - Privacy Policy.
  • Jangan terlalu banyak memasang widget dengan tampilan flash, dan berikan setiap elemen widget tersebut agar pengunjung dapat membedakan satu sama lain.
  • Pastikan oroginalitas dari postingan artikel kamu. Artikel yang kamu buat di blog tidak boleh copy paste atau meniru karya orang lain. Untuk gambar Anda juga tidak boleh copy link url gambar orang lain, cobalah untuk download gambar yang telah ada, lalu diedit lalu diupload.
  • Jumlah postingan yang ada pada blog Anda minimal adalah 15 artikel dan semua artikel tersebut telah terindex dan berada di mesin pencari Google.
  • Janganlah terlalu banyak promosi di situs jejaring sosial seperti Facebook dan Twitter. Karena pengunjung yang berasal dari jejaring sosial tidak akan membantu banyaknya jumlah pengunjung.
  • Pageviews Anda setiap hari minimal adalah 500 pageviews.
  • Jika blog kamu telah memiliki iklan PPC atau iklan lainnya cobalah hapus terlebih dahulu ketika Anda mendaftarkan blog nya ke Google Adsense.
  • Jangan gunakan kata kunci yang berlebihan dan tidak termasuk dalam isi keywords pada meta tag Anda.
  • Postingan Anda tidak boleh mengandung aplikasi aktif seperti video Youtube dan lain sebagainya.
  • Artikel Anda tidak boleh berisi content illegal seperti software berlisensi, pornograpi, hak cipta, dll.
  • Jangan terlalu sering melakukan ping dan submit submission ke berbagai search engine agar tidak dinilai sebagai SPAM.

Apabila kriteria diatas telah terpenuhi di blog teman-teman, dapat dipastikan iklan Google Adsense Anda dapat diterima dengan mudah dan hanya nunggu beberapa waktu. Menurut pantauan kami, kriteria diatas telah termasuk ke dalam Terms Of Service Google Adsense.
Sumber : http://www.mediabloger.com
Posted on 09.36 / 0 komentar / Read More

Sabtu, 29 Juni 2013

Keuntungan dan Kekurangan Mengganti Domain


Teknologi, (AnakDetik) - "Sebuah tindakan macam apapun pasti memiliki resikonya sendiri-sendiri" pernyataan singkat ini akan menjadi pedoman untuk ulasan topik kita saat ini.

Kadang kala kita ingin membuat blog yang kita punya terlihat secara profesional dengan penggunaan nama domain yang simple seperti ; www.anak-detik.blogspot.com menjadi www.anak-detik.com, tapi dikarenakan keterbatasan biaya dan dompet yang terlihat tipis membuat sebagian blogger mengurungkan niatnya untuk mengganti domain, tapi apakah ada penyedia domian gratis untuk para blogger? jawabnya ada, selain itu apa sajakah kekurangan dan kelebihan menggunakan domain gratis. berikut diantaranya kelebihan dan kekurangan menggunakan domain gratis :


A. Keuntungan Memakai Domian Gratis

  • Nama domain kita lebih mudah dihapal/diingat pembaca dikarena tidak ada lagi embel-embel subdomain.
  • Blog kita akan tampil lebih profesional. Dengan mengganti TLD (Top Level Domain) dan akan dianggap lebih profesional dibandingkan dengan memakai sub domain blogger blogspot. Pengunjung atau masyarakat akan lebih percaya dengan blog anda ketika tidak lagi memakai domain gratisan dari blogger.
  • selama ini hosting masih gratis dari google . Apabila domain blogspot anda telah memakai domain berbayar, apakah hostingnya juga harus berbayar juga? Jawabannya tidak, walaupun domain sudah berubah akan tetapi anda masih masih bisa memakai hosting blogger yang gratis dan tanpa batas. Coba apabila anda memakai hosting berbayar, maka semakin tinggi aktifitas blog atau website anda maka hosting yang dibutuhkan pun semakin banyak dan tentu harga hosting akan semakin tinggi.

B. Kekurangan Memakai Domain Gratis

  • Akan terasa lelet pada saat digunakan
  • Kurangnya SEO Friendly ( dikarenakan penggunaan yang tidak memakai biaya cenderung tidak diperhatikan google )
  • terdapat beberapa problem seperti layanan blog rusak (Hang), dari beberapa blog yang awak AnakDetik telusuri, beberapa pengguna yang telah mengganti domian mereka mengeluhkan seringnya terjadi penggantian domian secara tiba-tiba. 
  • Untuk blog yang telah memiliki rank pada saat menggunakan domain blogspot disarankan untuk memikirkan kembali pada saat ingin mengganti domain kalian, dikarenakan rank akan kembali menjadi "0" seperti Ketika Global Rank sewaktu anda memakai sub domain blogspot sangat bagus, maka saat anda berganti domain global Rank Alexa Anda akan terjun bebas alias No Data. tapi itu semua bisa diatasi. Dengan kembali mengupdate postingan secara berkala.
  • Backlink yang selama ini kita kumpulkan menjadi hilang, untuk mengembalikanya auto ping secara berkala. Anda bisa menggunakan layanan auto ping online.

Demikianlah ulasan mengenai Kelebihan dan kekurangan menggunakan domian secara gratis, kami harapkan dengan ulasan diatas dapat menjadi bahan pertimbangan pada saat ingin menggunakan domian secara gratis.

Note : seorang blogger yang menggunakan blogspot, Sebaiknya tidak perlu membeli hosting. Cukup kontrak saja domain yang anda inginkan. Sebab, sampai sejauh ini hosting gratis dari google masih berlaku walaupun belum ada ketentuan pemakaiannya.
Posted on 09.25 / 0 komentar / Read More

5 Artis Muda Berwajah Tua

Hiburan, (AnakDetik) - Saat ini banyak sekali artis-artis muda yang eksis di TV, entah karena pengaruh make-up, busana atau yang lain artis-artis muda ini terlihat lebih dewasa daripada umur mereka yang sebenarnya. siapa saja mereka? Berikut kita simak.

1. Nikita Willy

Nikita Purnama Willy atau kerap dipanggil Nikita Willy lahir di Jakarta, 29 Juni 1994; umur 18 tahun (Tahun 2013) merupakan artis muda indonesia yang sering muncul dibeberapa sinetron. Nikita memulai karier di dunia hiburan Indonesia sejak usia 6 tahun, melalui sinetron Bulan Bintang. Nikita memiliki darah Minang, Ia mulai dikenal publik ketika berperan dalam sinetron Roman Picisan bersama Evan Sanders. Selain itu ia juga mulai merambah ke dunia menyanyi.

2. Angel Pieters


Angelica Martha Pieters lahir di Jakarta, 15 Agustus 1997; umur 15 tahun (Tahun 2013) yang biasa dipanggil Angel adalah seorang penyanyi cilik Indonesia bersuara emas. Kariernya bermula disaat ia menjadi salah satu kontestan Idola Cilik, sebuah ajang pencari bakat anak-anak Indonesia, di RCTI tahun 2008 dan berhasil sampai ke Grand Final bersama Rizky Patrick Egeten, kompetitornya. Kompetisi tersebut dimenangkan oleh Rizky (Kiki) Egeten berdasarkan polling sms tertinggi dan Angel memperoleh posisi Runner Up. Namun pencapaian keberhasilan Angel awalnya sempat tertunda saat ia sempat tereliminasi karena memiliki perolehan sms terendah. Saat itu Angel harus bersaing di 18 besar bersama Raja Sion Nayambaton (Sion) dan Siti Nur Qomaria (Siti). Namun Angel terselamatkan karena dibentuknya acara Pilih Lagi Idola Cilik dan ia menunjukan bahwa ia memiliki kualitas hingga berhasil mencapai Grand Final pada pertengahan tahun 2008.

3. Juwita Thofany Sanjaya

Juwita Thofany Sanjaya lahir di Jakarta, 1 Januari 1996; umur 17 tahun (Tahun 2013). adalah penyanyi dangdut dan pesinetron yang merupakan putri kedua pasangan Memo Sanjaya dan pedangdut Annisa Bahar (sekarang telah bercerai). Ia mulai dikenal publik lewat aksinya meyanyikan lagu Maybe Yes Maybe No saat mengisi acara SCTV Music Awards tahun 2008. Namanya makin berkibar lewat sinetron Eneng produksi MD Entertainment. Kehidupan pribadinya sering disorot netizen lewat perseteruannya dengan sang ibu Annisa Bahar.
4. Manohara


Manohara Odelia Pinot lahir di Jakarta, 28 Februari 1992; umur 20 tahun (Tahun 2013) adalah seorang model Indonesia. Manohara memiliki darah campuran Amerika Serikat dan Bugis, Indonesia serta berkewarganegaraan ganda, Amerika Serikat dan Indonesia.

5. Yasmine Wildblood

Yasmine Wildblood lahir dengan nama Yasmine Leeds Wildblood di London Inggris, 11 Maret 1993; umur 19 tahun (Tahun 2013) adalah seorang pemeran Indonesia. Yasmine lahir dari pasangan Michael Brian Wildblood yang berkebangsaan Inggris dan Anita Siregar yang berkebangsaan Indonesia.


Sumber : http://www.gosipartisindonesian.com
Posted on 03.20 / 0 komentar / Read More

Manfaat Jeruk Nipis Untuk Wajah


Nasional, (AnakDetik) - Umumnya kebanyakan masyarakat memanfaatkan jeruk nipis sebagai salah satu penghilang bau amis yang terdapat pada saat memasak ikan, ataupun sekedar untuk memberikan rasa segar dan lezat pada makanan yang akan di masak. Namun tahukah Anda bahwa sebenarnya jeruk nipis kaya akan kandungan yang sangat bermanfaat dan diperlukan oleh kulit wajah kita?.



Berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh para ahli makanan, kandungan Vitamin C yang terdapat pada buah jeruk nipis diketahui mempunyai kandungan vitamin C lebih banyak ketimbang kandungan vitamin C dalam buah jeruk lainnya.



Dengan adanya kaya akan kandungan Vitamin C, sehingga jeruk Nipis diyakini mempunyai manfaat yang baik untuk kulit wajah. Terutama kandungan yang terdapat pada jeruk nipis mampu menyegarkan kulit dan membuat wajah cerah serta putih alami.



Jika anda mempunyai keluhan masalah pada wajah seperti: wajah kusam atau wajah keriput halus serta mulai tampaknya atau muncul pori-pori yang semakin lama semakin membesar, penggunakan jeruk nipis mungkin salah satu alteratif untuk dapat membuat wajah terlihat cerah kembali.



Berikut ini adalah resep atau cara sederhana yang bisa diterapkan untuk mangatasi masalah diatas:



Bahan : Siapkan satu Buah Jeruk Nipis yang masih segar



Cara Pakaiannya :


  • Ambil jeruk nipis yang sudah kita siapkan tadi dan Belah menjadi dua bagian.
  • Kemudian Oleskan potongan jeruk yang sudah kita potong tadi ke seluruh bagian kulit wajah hingga merata. Atau dengan cara lain yaitu peras jeruk nipis kemudian oleskan ke wajah hingga merata dengan menggunakan bantuan kapas.
  • Setelah mengoleskan jeruk nipis ke wajah dan rata langkah selanjutnya jangan dibasuh atau dicuci dulu melainkan diamkan hingga kurang lebih 10 s/d 15 menitan.
  • Setelah didiamkan selama 10 s/d 15 menit, bilas wajah menggunakan air bersih.

Mudah dan tak menghabiskan biaya yang banyak untuk kesalon bukan??? untuk membuat kulit wajah indah. Manfaat dari buah jeruk nipis bagi kesehatan kulit wajah selain sebagai alternative murah untuk mencerahkan kulit serta membuat pori-pori mengecil lagi ternya jeruk nipis juga bisa digunakan sebagai altenatif jika takut effect samping menggukan pemutih kimia.



Note : jika keadaan wajah Anda sedang tidak baik (terdapat luka), sebaiknya perawatan menggunakan jeruk nipis ini ditunda sesaat dulu, dikarena jika langsung menerapkan cara-cara diatas kulit wajah malah bisa perih. Serta Pastikan pula anda mengerjakan perawatan seperti diatas dengan teratur supaya anda bisa mendapatkan hasil yang maksimal.
Sumber : http://trik-tips-sehat.blogspot.com
Posted on 02.46 / 0 komentar / Read More

Ingin Jadi Seniman "Hitler" Berakhir jadi Seorang Militer


Nasional, (AnakDetik) - Adolf Hitler, terlahir sebagai seorang anak yang tertolak dikeluarganya.  Ayahnya menjadi sosok yang sangat keras dalam mendididk anak-anaknya dan sangat membencinya Hitler serta menganggap perilakunya yang “Antisosial” itu adalah sebuah kutukan kerena Alois Hitler (Ayah Hitler) mengawini keponakannya sendiri.  

Adi (nama kecil Adolf Hitler) dilahirkan pada tanggal 20 April 1889 di sebuah kota kecil di Austria dekat perbatasan Jerman., Ibu adalah salah satu dari sedikit orang yang benar-benar disayangi oleh Adolf. Ibunya sangat percaya bahwa anaknya adalah seorang jenius, dan selalu menganggap anaknya normal, walaupun sejak kecil sudah menunjukkan gejala destruktif dan antisosial. Umur 18 tahun, Adolf sudah menjadi seorang yatim piatu setelah ibunya meninggal dunia sedangkan ayahnya sudah meninggal terlebih dulu sebelumnya. Masa kecil yang diliputi dengan kebencian dan abusement dari ayahnya ini memberikan andil besar dalam mental dan kejiwaan Hitler dewasa.

Hitler awalnya bercita-cita menjadi seorang seniman (bukan menjadi tentara/ politikus). Sebagai pecinta seni, maka dia mencoba mendaftar ke sebuah fakultas seni di Wina, Austria, tetapi ditolak. Penolakan ini memiliki dampak besar bagi dirinya.

Frustasi, yatim-piatu, tidak ada uang, sehingga diperkirakan Hitler selama setahun menjadi gelandangan, hidup dari belas kasihan orang lain di jalanan. Selama itu, dia juga mulai benci terhadap orang Yahudi, kaum imigran yang hidup lebih mewah, dan ini dikuatkan dengan pendengaran dari ceramah yang sifatnya “Antisemit” oleh Walikota Vienna Karl Lueger.

Teori Lueger yang menyalahkan kekacauan ekonomi dan politik kepada kaum Yahudi, mengispirasinya menjadi pembenci kaum Yahudi sepanjang hidupnya. Ini pula yang membangun ideologinya dan menganggap bangsa Arya adalah ras tertinggi. Banyak orang berkata, seandainya saja dia diterima di sekolah seni tersebut, mungkin Hitler hanya akan menjadi seniman seperti Picasso misalnya, mungkin sejarah juga akan lain ceritanya. Disinilah salah satu letak pentingnya Hitler, dia mengubah sejarah (meskipun ke jalan yang dianggap salah). Garis hidupnya bagaikan takdir yang tidak bisa diubah.

Di tahun 1914, Jerman ikut serta dalam Perang Dunia 1 dan Hitler masuk militer. Sewaktu perang di garis depan, dia terluka, dipulangkan dan mendapatkan medali untuk keberaniannya. Selama perang, Hitler berangsur-angsur menjadi seorang patriot untuk Jerman meskipun dia sendiri bukan warga negara Jerman (dia lahir di Austria). Maka dari itu, sewaktu Jerman kalah perang, dia tidak bisa menerima kenyataan, karena bagi Hitler, Jerman adalah yang terkuat. Dia lalu menyalahkan para "pengkhianat" sipil, terutama orang Yahudi sebagai penyebab Jerman kalah perang.

Jerman setelah kalah perang porak poranda. Keadaannya sangat mengenaskan dengan kota-kota yang hancur, harga barang tinggi ditambah lagi dengan datangnya gerakan-gerakan revolusi komunis. Hitler sendiri tetap berdiam di militer. Hitler membenci orang-orang dari berbagai ideologi, termasuk komunis (Karl Marx adalah seorang Yahudi), sosialis kapitalis dan liberal. Sebenarnya karir militer Hitler hanya sampai Kopral, bisa dibayangkan betapa hebatnya orang ini, dia menjadi Army Commander yang ditakuti seluruh dunia pada Perang Dunia 2.

Tahun 1919 Hitler lalu bergabung dengan sebuah partai kecil bernama Partai Pekerja Jerman dan meninggalkan karir militernya. Saat berhasil menjadi pemimpinnya dan akhirnya mengubah namanya menjadi partai NAZI. Tahun 1920, Hitler menterbitkan simbol Swastika dan Tahun 1921 Partai ini semakin solid dengan didukung oleh kelompok milisia SA.

Disinilah kita bisa melihat salah satu kejeniusan Hitler, berorganisasi dan berpidato. Apapun yang Hitler katakan adalah seperti sebuah “Religion’s order” yang membuat pengikutnya menjadi super fanatik.
Sumber : http://teampoekinds.blogspot.com/
 
Posted on 01.01 / 0 komentar / Read More

Selasa, 25 Juni 2013

Cara Membuat Scroll pada Entri Populer


Teknologi, (AnakDetik) - Kesempatan kali ini AnakDetik akan mencoba membantu blogger untuk membuat Scroll pada Entri Populer yang bertujuan untuk mempermudah / membuat simple tampilan Entri Populer supaya tidak memakan banyak ruang kebawah dan agar terlihat lebih rapih. Untuk para blogger yang tertarik untuk menerapkannya di blog kalian berikut cara menerapkannya, diantaranya :

1.  Masuk ke blogger sobat terlebih dahulu  

2.  Buatlah Entri Populer/Populer Post dengan menambah Gadget. (jika diblog anda belum 
     terpasang popular post) lalu save it.  

3.  Langkah selanjutnya untuk menambahkan fungsi scroll pada popular post, masuk ke  
     Template >> Edit HTML 

4.  Tekan CTRL+F dan ketikkan kata “Entri Populer” pada kolom yang tertera. Setelah itu 
     Cari kode yang mirip seperti dibawah ini :

<b:widget id='PopularPosts1' locked='false' title='Terpopuler' type='PopularPosts'>
<b:includable id='main'>


<b:if cond='data:title'>


<h2><data:title/></h2>


</b:if>


<div style='overflow:auto; width:ancho;height:500px;'>


<div class='widget-content popular-posts'>    


<ul>      


<b:loop values='data:posts' var='post'>      

<li>        

<b:if cond='data:showThumbnails == &quot;false&quot;'>          

<b:if cond='data:showSnippets == &quot;false&quot;'>            

<!-- (1) No snippet/thumbnail -->            

<a expr:href='data:post.href'><data:post.title/></a>          
<b:else/>            
<!-- (2) Show only snippets -->            
<div class='item-title'><a expr:href='data:post.href'><data:post.title/></a></div>            
<div class='item-snippet'><data:post.snippet/></div>          
</b:if>        
<b:else/>          
<b:if cond='data:showSnippets == &quot;false&quot;'>            
<!-- (3) Show only thumbnails -->            
<div class='item-thumbnail-only'>              
<b:if cond='data:post.thumbnail'>                
<div class='item-thumbnail'>                  
<a expr:href='data:post.href' target='_blank'>                    
<img alt='' border='0' expr:height='data:thumbnailSize' expr:src='data:post.thumbnail' expr:width='data:thumbnailSize'/>                  </a>                
</div>              
</b:if>              
<div class='item-title'><a expr:href='data:post.href'><data:post.title/></a></div></div>            
<div style='clear: both;'/>         
<b:else/>            
<!-- (4) Show snippets and thumbnails -->            
<div class='item-content'>              
<b:if cond='data:post.thumbnail'>                
<div class='item-thumbnail'>                  
<a expr:href='data:post.href' target='_blank'>                    
<img alt='' border='0' expr:height='data:thumbnailSize' expr:src='data:post.thumbnail' expr:width='data:thumbnailSize'/>                  </a> 
</div>              
</b:if>              
<div class='item-title'><a expr:href='data:post.href'><data:post.title/></a></div>              
<div class='item-snippet'><data:post.snippet/></div>            
</div>            
<div style='clear: both;'/>          
</b:if>        
</b:if>      
</li>      
</b:loop>    
</ul>  
</div>
</div>
</b:includable>
</b:widget>
 5. Setelah menemukan kode diatas letakkan kode berikut ini <div style='overflow:auto; width:ancho;height:500px;'> sebelum kode <div class='widget-content popular-posts'>

6. Letakkan kode </div> sebelum kode </b:includable>

7. Setelah itu Simpan Template.


Note :
  • Perhatikan tulisan berwarna merah di atas, kode itulah yang harus disisipkan, sedangkan tulisan yang berwarna biru pada height:260px; adalah ukuran tinggi pada fungsi scroll ( ganti angka 260 sesuai dengan keinginan anda)
  • Untuk mempermudah pencarian  pada Edit HTML copykan saya kode yang ingin dicari pada kolom yang tertera, seperi : <div class='widget-content popular-posts'> atau </b:includable>.
Demikianlah  Tutorial cara membuat Scroll pada Entri Populer diharapkan dapat membantu para blogger untuk dapat menghias laman blognya.

Sumber : Admin / Beberapa Sumber
Posted on 10.13 / 0 komentar / Read More
 
Copyright © 2013. AnakDetik . All Rights Reserved
Design by Admin Momon . Published by Borneo Templates